BLORA.SUARAMERDEKA.COM - Liverpool didirikan pada tahun 1892 dan bergabung dengan Football League pada tahun berikutnya.
Klub ini telah bermain di Stadion Anfield sejak pembentukannya yang terletak sekitar 4,8 km dari pusat kota Liverpool.
Periode paling sukses dalam sejarah Liverpool adalah pada tahun 1970-an dan 1980-an ketika Bill Shankly dan Bob Paisley memimpin klub dengan sebelas gelar liga dan tujuh piala Eropa.
Pada bursa transfer musim ini 2022/2023, Liverpool hanya memasukkan 3 nama baru. Diantaranya Fabio Carvalho dari Fulham, Darwin Nunez dari Benfica, dan Calvin Ramsay dari Aberdeen.
Diharapkan melalui tiga pemain baru yang masuk tersebut dapat memperkuat tim yang pernah menggunakan jasa Michael Owen itu.
Berikut daftar transfer resmi pemain Liverpool, Manchester United, dan beberapa tim lain.
1. Liverpool
Pemain Masuk:
Artikel Terkait
Manchester City Kembali Raih Gelar Liga Premier Musim Ini
Asa Liverpool Meraih Treble Pupus di laga Terakhir Liga Premier
Rio Ferdinand Berseteru Dengan John Terry Terkait Gelar Bek Terbaik Liga Premier
Prediksi Liverpool vs Real Madrid di Final Liga Champions 2022 Dini Hari Nanti
Gerald Darmanin Menyalahkan Ribuan Supporter Inggris Terkait Kekacauan di Final Liga Champions