Rivalitasnya Dengan Djokovic Berlanjut, Nadal Keluhkan Jadwal Perempat final French Open 2022, Ada apa ?

- Rabu, 1 Juni 2022 | 08:42 WIB
Rivalitasnya Dengan Djokovic Berlanjut, Nadal Keluhkan Jadwal Perempat final French Open 2022, Ada apa ? (Reuters)
Rivalitasnya Dengan Djokovic Berlanjut, Nadal Keluhkan Jadwal Perempat final French Open 2022, Ada apa ? (Reuters)

BLORA.SUARAMERDEKA.COM – Pertandingan perempat final French Open 2022 akan segera hadir.

Djokovic">Novak Djokovic berhadapan dengan Rafael Nadal. Keduanya akan bertemu pada Rabu 1 Juni 01.45 WIB.

Baik Nadal maupun Djokovic memulai rivalitasnya di panggung tenis dunia dari babak dan turnamen sama, pada 2005.

Baca Juga: Gratis! 10 Link Twibbon Hari Lahir Pancasila untuk 1 Juni 2022, Paling Meriah dan Mudah Dipasang di Sosmed

Sembilan tahun kemudian, Djokovic mengalahkan Nadal 7-5 6-3 6-1 pada babak sama.

Djokovic dan Rafael Nadal telah berhadapan setidaknya sekali setiap tahun sejak pertemuan pertama tahun 2006 itu. Namun, Nadal memimpin 10-7 dalam pertemuan di turnamen grand slam.

Keduanya lolos ke perempat final dengan cara berbeda. Djokovic">Novak Djokovic menikmati kemenangan relatif mudah, dengan skor 6-1 6-3 6-3, atas Diego Schwartzman.

Baca Juga: Jadwal Acara NET TV Hari Ini Rabu 1 Juni 2022: Extraordinary You, Biar Viral, Kurulus Osman 2

Adapun Nadal harus mati-matian mengalahkan Felix Auger-Aliassime, petenis Kanada yang dilatih pamannya, Toni Nadal.

Pertarungan lima set terjadi sebelum Nadal menang 3-6 6-3 6-2 3-6 6-3 dalam empat jam 21 menit.

Sebelum laga perempat final dimulai, Rafael Nadal melayangkan sebuah protes jelang melawan Djokovic">Novak Djokovic di perempat final French Open 2022.

Baca Juga: Hingga Hari ke 5 Pencarian, Eril Masih Belum Ditemukan, Keluarga Ridwan Kamil Sudah Ikhlas

Pertarungan Nadal vs Djokovic dihelat di Roland Garros Stadium, Selasa (31/5/2022) waktu setempat.

Dalam beberapa wawancara menyebut kan bahwa Nadal mengatakan bahwa ia tidak suka pertandingan malam hari di tanah liat.

Halaman:

Editor: Nurdian Ghufron

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Francesco Bagnaia Juara Dunia MotoGP 2022

Minggu, 6 November 2022 | 21:37 WIB
X