BLORA.SUARAMERDEKA.COM - Tetap semangat beraktivitas hari ini yeorobun! karena malam nanti Anda bisa beristirahat sambil menonton drama Korea on going terbaru.
Hari ini Selasa 2 Agustus 2022 ada tiga drakor on going yang akan merilis episode terbaru, yakni "Cafe Minamdang," "Poong The Joseon Psychiatrist," dan "Hunted."
Berikut telah dirangkum jadwal tayang tiga drakor on going hari ini :
1.Cafe Minamdang Episode 12 Tayang di KBS2TV dan Netflix
"Cafe Minamdang” adalah drama bergenre komedi misteri yang diadaptasi dari novel web populer dengan judul yang sama.
Drama ini dibintangi sederet aktor ternama Korea Selatan. Diantaranya ada Seo In Guk, Oh Yeon Seo, Kang Mina, dan Kwak Si Yang.
Jangan lewatkan drama “Cafe Minamdang” episode 12 akan tayang mulai pukul 21.50 KST (sekitar pukul 19.50 WIB) malam ini di saluran KBS2TV.
Episode dengan subtitle Bahasa Indonesia akan tersedia di platform Netflix.
Baca Juga: KUNCI JAWABAN, Tebak Kata Shopee Tantangan Harian Selasa 2 Agustus 2022, TEDORI
2.Poong The Joseon Psychiatrist Episode 2 Tayang di tvN, TVING, dan VIU
Diadaptasi dari novel dengan judul yang sama, drama sejarah "Poong The Joseon Psychiatrist" menggambarkan kisah Yoo Se Poong (Kim Min Jae), seorang dokter penyakit dalam terkenal yang dikeluarkan dari kerajaan terjebak dalam pengadilan.
Setelah itu, ia bertemu Seo Eun Woo (Kim Hyang Gi) dan Gye Ji Han (Kim Sang Kyung) di desa Gyesu yang aneh dan indah dan bekerja untuk menjadi dokter sejati yang menyembuhkan hati.
Episode 2 "Poong The Joseon Psychiatrist" akan tayang malam ini mulai pukul 22.30 KST (sekitar pukul 20.30 WIB) di saluran tvN.
Artikel Terkait
Jadwal Acara NetTV Hari Ini Selasa 2 Agustus 2022: One Championship Warrior, Hercai
Jadwal Acara MNCTV Hari Ini Selasa 2 Agustus 2022: Uang Kaget Lagi, Bedah Rumah Lagi, Misteri Sandekala
Jadwal Acara GTV Hari Ini Selasa 2 Agustus 2022: Saksikan Superdeal Indonesia dan Anak Jalanan A New Beginning
Jadwal Acara TV O Channel Hari Ini Selasa 2 Agustus 2022 Ada Volleyball Nations League (VNL) dan BRI Liga 1
Jadwal Acara ANTV Hari Ini Selasa 2 Agustus 2022, Ada Gangga, Mega Bollywood, Kutukan Tikar Rogokusumo
Kode Redeem FF Free Fire Edisi Selasa 2 Agustus 2022, 1 Menit yang Lalu Belum Digunakan