BLORA.SUARAMERDEKA.COM - Sudah menjadi rahasia umumbahwa hubungan Maia Estianty dan Mulan Jameela telah renggang selama bertahun-tahun lamanya.
Padahal sebelumnya, Maia Estianty dan Mulan Jameela merupakan teman baik sekaligus rekan duet dalam bermusik.
Namun semua itu berubah usai Mulan Jameela santer disebut-sebut sebagai orang ketiga dalam rumah tangga Ahmad Dhani dan Maia Estianty.
Baca Juga: Ogah Gabung Dengan Manchester City, Paul Pogba Ingin Balik ke Juventus?
Bahkan setelah resmi bercerai, Ahmad Dhani menikah dengan Mulan Jameela, sedabgkan Maia Estianty sendiri cukup lama sebelum akhirnya menikah dengan Irwan Musry.
Tetapi, baru-baru ini publik dibuat heboh dengan beredarnya sebuah video pertemuan antara Maia Estianty dan Mulan Jameela.
Tidak hanya berdua, mereka pun turut ditemani suami masing-masing.
Baca Juga: Tetap Aktif Meskipun Hamil, Ternyata Ini Jenis Kelamin Anak Ria Ricis dan Teuku Ryan
Momen langka tersebut kabarnya terjadi saat Mulan Jameela menjenguk Maia Estianty pasca menjalani operasi.
Artikel Terkait
Para Pemain Ungkap Pengalaman Mereka Selama Syuting KKN di Desa Penari
Jadi Trending di Twitter, Fans NCT Siap Laporkan Safa, Komentar Netizen Malah Bikin Ngakak!
Unggah Foto Gala Sky dan Proffesor Bambang, Doddy Sudrajat: Jidatnya Mirip!
Erick Tohir Turun Tangan! Bongkar Lokasi Asli KKN di Desa Penari
Tetap Aktif Meskipun Hamil, Ternyata Ini Jenis Kelamin Anak Ria Ricis dan Teuku Ryan