BUTUH DANA CEPAT? KUR BRI Plafon Rp500 Juta Bisa Langsung Cair! Begini Syarat-syaratnya

- Jumat, 2 September 2022 | 07:33 WIB
BUTUH DANA CEPAT? KUR BRI Plafon Rp500 Juta Bisa Langsung Cair! Begini Syarat-syaratnya (BRI)
BUTUH DANA CEPAT? KUR BRI Plafon Rp500 Juta Bisa Langsung Cair! Begini Syarat-syaratnya (BRI)

BLORA.SUARAMERDEKA.COM - Kebutuhan masyarakat akan dana cepat siap cair dapat diatasi dengan pinjaman KUR BRI yang bisa langsung cair tanpa syarat yang berat.

KUR BRI dana langsung cair menyediakan plafon sampai dengan nominal Rp500 juta.

Tentu melalui KUR BRI akan bisa memenuhi kebutuhan dana cepat siap cair sewaktu-waktu jika membutuhkan.

Baca Juga: Kode Promo Grab 2 September 2022: GrabCar, GrabBike dan GrabFood, Grab Memang Paket Komplit!

Tunggu apa lagi KUR BRI dengan plafon mentok di Rp 500 juta dapat dimanfaatkan sebagai dana cadangan untuk modal kerja, investasi pelaku usaha ataupun kebutuhan rumah tangga.

Kebutuhan dana langsung cair untuk usaha seperti membeli bahan, menambah alat dan memperluas usaha bisa langsung teratasi dengan dana cepat cair KUR BRI.

Baca Juga: Kode Promo Gojek 2 September 2022, GoCar dan GoRide Potongan Hingga 90 Persen, Tanpa Ribet Buruan Klik!

Tunggu apa lagi, simak syarat-syarat calon debitur dan dokumen yang diperlukan untuk mengajukan KUR BRI berikut ini.

syarat KUR BRI beserta informasi lainnya ini bisa dipertimbangkan dalam pengambilan keputusan keuangan.

Pasalnya, pengambilan keputusan keuangan memang harus dipertimbangkan matang dengan menghitung pula keuntungan dan resikonya.

Berikut syarat calon debitur KUR BRI dengan plafon Rp500 juta:

1. Mempunyai usaha produktif dan layak

2. Tidak sedang menerima kredit dari perbankan kecuali kredit konsumtif seperti KPR, KKB, dan, Kartu Kredit

3. Telah melakukan usaha secara aktif minimal 6 bulan

Halaman:

Editor: Tiko Septianto

Sumber: Portal Purwokerto

Tags

Terkini

X