BLORA.SUARAMERDEKA.COM - Pertandingan antara Inggris melawan Prancis diperkirakan berjalan sengit. Kedua tim merupakan rival bebuyutan di kancah persepakbolaan Eropa bahkan dunia.
Berikut ini link live streaming pertandingan terakhir di babak 8 besar FIFA World Cup Qatar 2022 antara Inggris VS Prancis.
Pertandingan antara Inggris melawan Prancis akan mulai kick off dan di siarkan secara langsung pada pukul 02.00 WIB.
Baca Juga: Prediksi Skor Duel Elit Eropa Antara Inggris vs Prancis di Piala Dunia Qatar 2022
Pada pertandingan sebelumnya Maroko berhasil melangkah ke babak selanjutnya setelah mengalahkan Portugal.
Dengan begitu sekarang telah ada Kroasia, Argentina dan Maroko yang telah memastikan ke babak semifinal.
Berikut di bawah ini link live streaming yang dapat kalian tekan untuk langsung menyaksikan pertandingan itu.
Baca Juga: Babak Pertama: Maroko Sementara Unggul 1-0 atas Portugal
Link Live Streaming
https://www.vidio.com/live/9430-world-cup-1?schedule_id=2324175&ref=countdown
Langsung saja klik link di atas agar tidak ketinggalan keseruan dari laga terakhirnya di babak 8 besar antara Inggris VS Prancis ini.***
Artikel Terkait
Tite Mundur sebagai Pelatih Timnas Brasil
Singkirkan Belanda, Argentina Melaju ke Semi Final
Scaloni Puji Peran Messi Usai Kalahkan Belanda
Prediksi Skor Maroko vs Portugal di Piala Dunia 2022, Head to Head dan Susunan Pemain
Piala Dunia 2022: Link Live Streaming Maroko vs Portugal, Gratis