BLORA.SUARAMERDEKA.COM - Pertandingan SEA Games 2021 dari cabang sepakbola, antara Timnas Indonesia U-23 berhadapan dengan Timor Leste berakhir dengan hasil 4-1.
Pertandingan dari cabang olahraga sepakbola pada SEA Games 2021 Vietnam tersebut merupakan pertandingan lanjutan yang dimainkan pada Grup A.
Pertandingan Timnas Indonesia U-23 dengan Timor Leste tersebut dimainkan di Stadion Viet Tri, Vietnam, Selasa 10 Mei 2022 malam WIB.
Baca Juga: Anak Umur 4 Tahun Ditemukan Tewas di Kamar Hotel di Kota Semarang, Sang Ibu Kritis
Dari kemenangan melawan Timor Leste itu, Indonesia mengoleksi poin 3 dari dua laga.
Posisi Timnas Indonesia U-23 tetap di peringkat keempat klasemen sementara Grup A. Puncak klasemen sendiri ditempati Myanmar yang mengumpulkan 6 angka setelah pada laga sore tadi menundukkan Filipina dengan skor 3-2.
Filipina berada di posisi kedua dengan 4 poin. Koleksi poin Filipina sama dengan Vietnam yang berada di peringkat ketiga.
Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Ini: Capricorn, Aquarius, dan Pisces
Dikutip dari ayosemarang.com dengan judul artikel Hasil SEA Games 2021, Timnas Indonesia U-23 Berhasil Kalahkan Timor Leste 4-1, berikut ini jalannya pertandingan yang berlangsung.
Timnas Indonesia U-23 sempat mendapatkan perlawanan alot dari Timor Leste di awal-awal pertandingan. Laga baru berjalan dua menit, sebuah kecerobohan gelandang Timnas U-23, Marc Klok berbuah penalti bagi Timor Leste.
Artikel Terkait
Ramalan Zodiak Hari Ini: Aries, Taurus, dan Gemini
Ramalan Zodiak Hari Ini: Cancer, Leo, dan Virgo
Ramalan Zodiak Hari Ini: Libra, Scorpio, dan Sagitarius
Ramalan Zodiak Hari Ini: Capricorn, Aquarius, dan Pisces
Anak Umur 4 Tahun Ditemukan Tewas di Kamar Hotel di Kota Semarang, Sang Ibu Kritis